Waspadai Email Penipuan Mengatasnamakan UAD
Diberitahukan kepada Civitas/Institusi Universitas Ahmad Dahlan terkait email yang megatasnamakan institusi, fakultas, kepala biro dll kiranya untuk diperhatikan dengan cermat dan teliti. Untuk menghindari hal – hal yang tidak diinginkan dimohon untuk :
- Mohon cek isinya, jika mencurigakan maka abaikan atau kontak ke Biskom
- Mohon dicek dengan seksama alamat pengirimnya (biasanya pakai alamat bukan alamat email resmi @uad atau pakai alamat @uad pakai fasilitas spoofing (ndompleng nama/ alamat email tertentu).
- Mohon tidak serta merta mengikuti apa yang diminta dalam isi email ybs.
- sebaiknya kroscek via media komunikasi selain email ke Biskom (bisa via WA/SMS/telpon/datang langsung).
- Berikut Contoh email modus penipuan yg beberapa saat diterima oleh civitas UAD (mohon tidak mengikuti/ mengklik link/ perintah yang diminta), biasanya akan mengambil alih kendali email ybs.
Layanan ICT Meja mengharuskan Anda untuk memperbarui uad.ac.id
Web Apps 2016 (Klik Disini-uad.ac.id) Re-login pada halaman update untuk memiliki pembaruan web-mail Anda sekarang.
Terhubung dengan uad.ac.id
© 2016 Zimbra Corporation. Seluruh hak cipta.
Universitas Ahmad Dahlan(UAD)
Terima kasih ” Kabid. WSM Biskom Ali Tarmuji