87 Mahasiswa FTI UAD Lulus Yudisium Periode 31 Desember 2022
(FTI News) Sabtu 31 Desember 2022, Pimpinan Fakultas Teknologi Industri Universitas Ahmad Dahlan (FTI UAD), menyelenggarakan sidang yudisium untuk wisuda periode 28 Januari 2023. Yudisium yang dilaksanakan dengan menggunakan media Zoom tersebut, terdapat 82 peserta dari S1 dan 6 peserta dari Magister Informatika yang berhak mengikuti yudisium sesuai dengan hasil identifikasi kantor fakultas. Sidang yudisium […]

